Framework
Framework
Framework adalah kerangka
kerja. Framework juga dapat diartikan sebagai kumpulan script (terutama class
dan function) yang dapat membantu developer/programmer dalam menangani berbagai
masalah-masalah dalam pemrograman seperti koneksi ke database, pemanggilan
variabel, file,dll sehingga developer lebih fokus dan lebih cepat
membangunaplikasi.Bisa juga dikatakan Framework adalah komponen pemrorgaman
yang siap re-use kapansaja, sehingga programmer tidak harus membuat skrip yang
sama untuk tugas yang sama.Misalkan saat anda membuat aplikasi web berbasis
ajax yang setiap kali harus melakukan XMLHttpRequest, maka Xajax telah
mempurmudahnya untuk anda dengan menciptakan sebuah objek khusus yang siap
digunakan untuk operasi Ajax berbasis PHP. Itu adalah salah satu contoh kecil,
selebihnya Framework jauh lebih luas dari itu.
Secara sederhana bisa
dijelaskan bahwa framework adalah kumpulan fungsi (libraries),maka seorang
programmer tidak perlu lagi membuat fungsi-fungsi (biasanya disebut
kumpulanlibrary) dari awal, programmer tinggal memanggil kumpulan library atau
fungsi yang sudah adadidalam framerwork, tentunya cara menggunakan
fungsi-fungsi itu sudah ditentukan olehframework. Beberapa contoh fungsi-fungsi
standar yang telah tersedia dalam suatu framework adalah fungsi paging,
enkripsi, email, SEO, session, security, kalender, bahasa, manipulasigambar,
grafik, tabel bergaya zebra, validasi, upload, captcha, proteksi terhadap
XSS(XSSfiltering), template, kompresi, XML dan lain-lain.
Ada dua jenis Framework
dalam dunia pemrograman, yaitu :
1. Framework PHP
2. Framework CSS
Framework PHP
Framework PHP mempermudah
proses pengembangan aplikasi web yang menggunakan PHP dengan memberikan
struktur basic untuk membangun sebuah web. Jadi, framework PHP membantu Anda
untuk mengembangkan sebuah website dengan lebih cepat. Selain itu, framework
PHP juga membangun aplikasi yang lebih stabil. Jadi, developer dan programmer
tidak perlu melakukan coding yang diulang-ulang. Framework juga bisa membantu
pemula untuk membangun aplikasi yang lebih stabil karena mereka membantu
memastikan bahwa interaksi database dan coding sudah berjalan dengan baik di
layer presentation. Ini memperbolehkan Anda untuk menggunakan waktu Anda untuk
fokus membangun aplikasi websitenya dan tidak hanya menghabiskan waktu menulis
kode yang diulang-ulang.
Keuntungan menggunakan Framework PHP :
1. Mempercepat proses development
2. Code yang terorganisir, reusable (bisa digunakan
kembali), maintenable.
3. Menghilangkan kekhawatiran anda tentang low-level
security, sebab masing-masing framework telah di desain khusus untuk menangani
masalah security yang umumnya menjadi masalah.
4.Menggunakan pola MVC (model - view - controller)
yang memisahkan antara presentation dan logic
5. Konsep web development modern seperti object
oriented programming.
Contoh Framework PHP
CodeIgniter
Github Star: 536
Github URL: https://github.com/bcit-ci
Official Website: https://codeigniter.com
Framework
CodeIgniter merupakan framework pengembangan aplikasi web yang menggunakanPHP.
Tujuan dari CodeIgniter adalah untuk memberikan kesempatan kepada orang untuk
membuat web lebih cepat dibanding apabila dilakukan dari nol (from scratch)
dengan menyediakan sekumpulan library untuk mengerjakan proses-proses yang
biasa dilakukan,disertai dengan interface dan struktur logika yang sederhana
untuk mengakses
library
ini.
ini.
Fungsi CodeIgniter
1. Mempercepat dan mempermudah kita dalam pembuatan website.
2. Menghasilkan struktur pemrograman yang sangat rapi, baik dari segi kode maupun struktur file phpnya.
3. Memberikan standar coding sehingga memudahkan kita atau orang lain untuk mempelajari kembali system aplikasi yang dibangun.
1. Mempercepat dan mempermudah kita dalam pembuatan website.
2. Menghasilkan struktur pemrograman yang sangat rapi, baik dari segi kode maupun struktur file phpnya.
3. Memberikan standar coding sehingga memudahkan kita atau orang lain untuk mempelajari kembali system aplikasi yang dibangun.
Kelebihan CodeIgniter
1. Berukuran sangat kecil. File download nya hanya sekitar 2MB, itupun sudah includedokumentasinya yang sangat lengkap.
2. Dokumentasi yang bagus. Saat anda mendownloadnya, telah disertakan dengan dokumentasi yang berisi pengantar, tutorial, bagaimana panduan penggunaan, serta referensi dokumentasi untuk komponen-komponennya.
3. Kompitabilitas dengan Hosting. CodeIgniter mampu berjalan dengan baik pada hampirsemua platfom hosting. CodeIgniter juga mendukung database-database paling umum, termasuk MySQL.
4. Tidak ada aturan coding yang ketat. Terserah anda jika anda hanya ingin menggunakan Controller, tanpa View, atau tidak menggunakan Model, atau tidak salah satu keduanya. Namun dengan menggunakan ketiga komponennya adalah pilihan lebih bijak.
5. Kinerja yang baik. Codeigniter sangat cepat bahkan mungkin bisa dibilang merupakan framework yang paling cepat yang ada saat ini.
6. Sangat mudah diintegrasikan. CodeIgniter sangat mengerti tentang pengembangan berbagai library saat ini. Karenanya CodeIgniter memberikan kemudahan untuk diintegrasikan dengan library-library yang tersedia saat ini.
7. Sedikit Konfigurasi. Konfigurasi CodeIgniter terletak di folder aplication/config. CodeIgniter tidak membutuhkan konfigurasi yang rumit, bahkan untuk mencoba menjalankannya, tanpa melakukan konfigurasi sedikitpun ia sudah bisa berjalan.
8. Mudah dipelajari. Disamping dokementasi yang lengkap, ia juga memiliki berbagai forum diskusi.
1. Berukuran sangat kecil. File download nya hanya sekitar 2MB, itupun sudah includedokumentasinya yang sangat lengkap.
2. Dokumentasi yang bagus. Saat anda mendownloadnya, telah disertakan dengan dokumentasi yang berisi pengantar, tutorial, bagaimana panduan penggunaan, serta referensi dokumentasi untuk komponen-komponennya.
3. Kompitabilitas dengan Hosting. CodeIgniter mampu berjalan dengan baik pada hampirsemua platfom hosting. CodeIgniter juga mendukung database-database paling umum, termasuk MySQL.
4. Tidak ada aturan coding yang ketat. Terserah anda jika anda hanya ingin menggunakan Controller, tanpa View, atau tidak menggunakan Model, atau tidak salah satu keduanya. Namun dengan menggunakan ketiga komponennya adalah pilihan lebih bijak.
5. Kinerja yang baik. Codeigniter sangat cepat bahkan mungkin bisa dibilang merupakan framework yang paling cepat yang ada saat ini.
6. Sangat mudah diintegrasikan. CodeIgniter sangat mengerti tentang pengembangan berbagai library saat ini. Karenanya CodeIgniter memberikan kemudahan untuk diintegrasikan dengan library-library yang tersedia saat ini.
7. Sedikit Konfigurasi. Konfigurasi CodeIgniter terletak di folder aplication/config. CodeIgniter tidak membutuhkan konfigurasi yang rumit, bahkan untuk mencoba menjalankannya, tanpa melakukan konfigurasi sedikitpun ia sudah bisa berjalan.
8. Mudah dipelajari. Disamping dokementasi yang lengkap, ia juga memiliki berbagai forum diskusi.
Kekurangan CodeIgniter
1. CodeIgniter tidak ditujukan untuk pembuatan
web dengan skala besar.
2. Library yang sangat terbatas. Hal ini
dikarenakan sangat sulit mencari plugin tambahan yang terverifikasi secara
resmi, karena pada situsnya CodeIgniter tidak menyediakan plugin-plugin
tambahan untuk mendukung pengembangan aplikasi dengan CI.
3. Belum adanya editor khusus CodeIgniter,
sehingga dalam melakukan create project dan modul-modulnya harus
berpindah-pindah folder.
Framework CSS
CSS Framework
merupakan sebuah kerangka kerja yang digunakan sebagai standarisasi tampilan
dari desain sebuah web yang meliputi tema dan layuot. CSS sendiri merupakan
sebuah singkatan dari Cascading Stylesheet, menurut wikipedia css bukanlah
bahasa pemrograman melainkan mirip seperti aturan yang berfungsi mengatur
komponen-komponen website supaya lebih rapi dan terstruktur.
Komponen
CSS frameworks
CSS framework pada umumnya akan memiliki komponen yang berbeda beda, tetapi pada umumnya akan memiliki komponen dasar seperti berikut didalamnya :
1. CSS source code untuk menciptakan basis grid untuk menempatkan elemen
2. Tipografi yang telah didefinisikan untuk HTML elemen
CSS framework pada umumnya akan memiliki komponen yang berbeda beda, tetapi pada umumnya akan memiliki komponen dasar seperti berikut didalamnya :
1. CSS source code untuk menciptakan basis grid untuk menempatkan elemen
2. Tipografi yang telah didefinisikan untuk HTML elemen
Keuntungan
dari CSS :
1. CSS menghemat waktu − Anda dapat menulis CSS sekali dan kemudian menggunakan kembali lembar yang sama dalam beberapa halaman HTML. Anda bisa mendefinisikan gaya untuk setiap elemen HTML dan menerapkannya ke halaman Web sebanyak yang Anda inginkan.
2. Load halaman lebih cepat − jika Anda menggunakan CSS, Anda tidak perlu menulis atribut tag HTML setiap waktu. Hanya menulis satu aturan CSS tag dan menerapkannya pada semua kemunculan dari tag tersebut. Jadi sedikit kode berarti lebih cepat download kali.
3. Easy maintenance− Perawatan mudah untuk membuat perubahan global, hanya mengubah gaya, dan semua elemen di semua halaman web akan diperbarui secara otomatis.
1. CSS menghemat waktu − Anda dapat menulis CSS sekali dan kemudian menggunakan kembali lembar yang sama dalam beberapa halaman HTML. Anda bisa mendefinisikan gaya untuk setiap elemen HTML dan menerapkannya ke halaman Web sebanyak yang Anda inginkan.
2. Load halaman lebih cepat − jika Anda menggunakan CSS, Anda tidak perlu menulis atribut tag HTML setiap waktu. Hanya menulis satu aturan CSS tag dan menerapkannya pada semua kemunculan dari tag tersebut. Jadi sedikit kode berarti lebih cepat download kali.
3. Easy maintenance− Perawatan mudah untuk membuat perubahan global, hanya mengubah gaya, dan semua elemen di semua halaman web akan diperbarui secara otomatis.
4. Superior styles to HTML − CSS memiliki array yang
jauh lebih luas atribut dari HTML, sehingga Anda dapat memberikan pandangan
yang jauh lebih baik ke halaman HTML Anda dibandingkan dengan atribut HTML.
5. Multiple Device Compatibility − Style Sheet memungkinkan konten yang akan dioptimalkan untuk lebih dari satu jenis perangkat. Dengan menggunakan HTML dokumen yang sama, versi yang berbeda dari sebuah website dapat disajikan untuk perangkat genggam seperti PDA dan ponsel atau untuk pencetakan.
5. Multiple Device Compatibility − Style Sheet memungkinkan konten yang akan dioptimalkan untuk lebih dari satu jenis perangkat. Dengan menggunakan HTML dokumen yang sama, versi yang berbeda dari sebuah website dapat disajikan untuk perangkat genggam seperti PDA dan ponsel atau untuk pencetakan.
Kekurangan
dari CSS :
1. ada beberapa browser lama tidak kompatible dengan
CSS.
2. Di butuhkan waktu yang cukup lama dalam mendesain
dan membuatnya
3. Harus Tahu dalam penggunaannya.
4. Tidak semua browser dapat mengartikan kode CSS
dengan cara yang sama, sehingga tampilan pada web dengan CSS terlihat baik pada
browser yang satu, tetapi berantakan di browser yang lain.
Contoh Framework CSS
Pure CSS
Jika anda
masih pemula dalam mempelajari Framework CSS, maka anda bisa memilih jenis Pure
CSS untuk anda pelajari. Alasannya tentunya karena mudah dan sangat minim untuk
digunakan disetiap kalangan yang ingin mengerti tentang ini.
Walau sederhana tapi anda
jangan remehkan, itu karena walaupun cukup berukuran kecil namun cakupannya
luas. Ini tentunya sangat berpengaruh untuk anda yang ingin membuat website
yang responsive namun tetap ringan.
Keuntungan dengan
menggunakan Pure CSS :
1. Tampilan menarik
Hasil tampilan
yang dapat dihasilkan oleh Pure CSS termasuk cukup menarik dan berkualitas
sehingga bisa diperhitungkan. Hal ini juga didukung mudahnya pengembang dari
Pure CSS untuk mengembangkan kualitas framework ini sendiri. Selain itu,
tampilan yang bagus tersebut juga diikuti dengan tampilan yang bersih.
2. Grid responsive
Tingkat responsif
yang dimiliki oleh Pure CSS pada gridnya juga bagus sehingga mudah untuk anda
modifikasi. Aspek ini tentunya sangat dibutuhkan oleh pengembang agar
mendapatkan hasilnya mudah dan cepat. Selain itu juga memberikan kualitas sebuah
situs menjadi lebih meningkat ketika digunakan nantinya.
3. Cocok untuk berbagai browser
Pengujian yang
sudah dilakukan dengan CSS ini termasuk banyak dan hasilnya cukup bagus.
Browser seperti Mozilla Firefox, Google Chrome, Internet Explorer, Safari, dll.
terbukti sudah banyak yang menggunakan framework CSS ini. Hal lainnya adalah
framework ini mampu mengkoreksi dan memperbaiki bug yang terjadi pada CSS.




Comments
Post a Comment